Lowongan Kerja KPPN Putussibau

Broloker.com Halo! Apa kabar kalian? Semoga semuanya berjalan lancar. Detik ini mari kita mulai perjalanan pengetahuan yang baru. Saya ingin berbagi informasi tentang loker yang sedang banyak dicari. Catatan singkat namun informatif tentang Lowongan Kerja KPPN Putussibau. Yuk! bahas selengkapnya hingga kalimat terakhir.

Lowongan Kerja KPPN Putussibau
Pegawai Pemerintah Non Pegawai Negeri (PPNPN)
Pramubakti (merangkap Sekretaris)
Persyaratan Umum:
- WNI yang bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa serta setia dan taat kepada Pancasila, UUD 1945, dan NKRI;
- Tidak pernah terlibat dalam tindak pidana;
- Tidak terlibat dalam organisasi yang dinyatakan terlarang oleh Pemerintah;
- Tidak memiliki ketergantungan terhadap narkoba, prekusor, dan zat adiktif lainnya;
- Tidak terlibat perjudian dan pinjaman online;
- Tidak pernah diberhentikan tidak dengan hormat sebagai ASN/non-ASN;
- Tidak berstatus sebagai ASN/non-ASN di instansi lain;
- Tidak bertato/terdapat bekas tato, tidak bertindik/terdapat bekas tindik pada anggota badan selain telinga, serta tidak bertindik/terdapat bekas tindik di telinga lebih dari satu pasang (kiri dan kanan), kecuali karena ketentuan agama/adat;
- Sehat jasmani, rohani, dan mental serta mampu menjalankan tugas;
- Jika saat ini pelamar tergabung sebagai anggota/pengurus partai politik dan terlibat dalam kegiatan politik praktis, bersedia mengundurkan diri sebagai anggota partai politik dan tidak lagi terlibat dalam kegiatan politik praktis jika diterima sebagai PPNPN KPPN Tipe A2 Putussibau.
- Bersedia tidak mengundurkan diri selama masa kontrak kerja sejak diterima sebagai PPNPN KPPN Tipe A2 Putussibau.
Persyaratan Pelamar:
- Pria/Wanita
- Usia 18 - 30 tahun
- Diutamakan belum menikah
- Berdomisili di sekitar kota Putussibau (karena sewaktu-waktu diperintahkan lembur)
- Memiliki integritas, loyalitas, patuh aturan, dan menjunjung etika
- Komunikatif, aktif, adaptif, cekatan, dan mampu bekerja sama dalam tim
- Mampu mengoperasikan komputer (Office) dengan baik dan membuat konten/publikasi media sosial
- Pendidikan minimal SLTA/Sederajat (Diutamakan Diploma I ke atas)
Berkas Lamaran:
- Surat lamaran ditulis tangan dengan dilampiri:
- Surat Pernyataan, Pakta Integritas dan Daftar Riwayat Hidup yang dapat diunduh dari tautan: https://bit.ly/Surat_PernyataanPPNPN
- Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK);
- Surat Keterangan Sehat dari fasilitas kesehatan Pemerintah;
- Salinan e-KTP;
- Salinan ijazah pendidikan terakhir yang sudah mendapat legalisasi;
- Pasfoto berwarna terbaru ukuran 4 x 6 sebanyak satu lembar;
- Salinan sertifikat keahlian yang dimiliki (opsional);
- Salinan SIM (opsional);
- Surat Keterangan Bebas Narkoba dari fasilitas kesehatan Pemerintah/Kepolisian/ BNN (disampaikan setelah dinyatakan lulus seleksi akhir);
Cara Pendaftaran
Jangan lupa follow akun instagram @broloker untuk mendapatkan informasi lowongan kerja terbaru setiap hari.
Proses pendaftaran dapat dilakukan dengan cara:
Surat lamaran beserta lampiran yang sudah disatukan dalam format pdf agar dikirimkan ke alamat surel:kppn.putussibau@gmail.com
dengan catatan: Subjek:lamaran kerja_pramubakti_2024
Nama berkas lampiran:berkas lamaran_nama lengkap
sumber informasi: instagram @kppnputussibau









PALING LAMBAT: 12 DESEMBER 2024

Itulah uraian lengkap tentang lowongan kerja kppn putussibau Jangan ragu untuk menggali lebih dalam informasi tentang tema yang menarik ini. Belajarlah dari pengalaman sambil menjaga kesehatan reproduksi. Jadilah bagian dari kebaikan dengan membagikan postingan ini kepada yang membutuhkan. Sampai bertemu lagi.. semoga Anda selalu terinspirasi dengan artikel kami.
✦ Tanya AI